GPP
PAPRIKA 4, SMAN 1 SINGOSARI
Mungkin
ini yang ke 4 kalinya saya mendampingi adeg-adeg Pancargas untuk mengikuti
lomba. Tanggal 10 Mei 2015, di SMAN 1 Singosari. Tepatnya lomba GPP PAPRIKA 4
yang di selenggarakan oleh Ambalan BIMASAKTI. Yang diikuti sekitar 10 regu
putra dan 16 regu putri. Panas teriknya matahari diterjang oleh adeg-adeg untuk
mengikuti kegiatan upacara pembukaan GPP PAPERIKA 4, disusul setelah upacara,
menunggu gilaran tampil, yah Dinamika regu (yel-yel) pada giat pertama.
Giat
kedua yaitu SMS, Cooking Of Scout dan Galang Cermat. Walau panitia tampak kewalahan
pada kegiatan SMS tapi tetap berjalan cukup baik. Dan giat 3 Hasta Karya
Dongeng Krama Inggil, Warta Cilik. Pada Dongeng Krama
Inggil ada hambatan sampai dibuat 2 gelombang.
Dan saya kira pada materi lomba DKI tepatnya, pada H-1 ada satu kekurangan
yaitu kurangnya pemahaman konsep dari materi tersebut pada regu ELBI. Namun
dengan semangat 45, adek yang ikut DKI itu berjuang dan berlatih
sampai malam.
by Yuda Adimas
0 komentar:
Posting Komentar